Penghargaan Kelurahan Mayangan Sebagai Kelurahan Berseri Tingkat Pratama Oleh Provinsi Jawa Timur Tahun 2023

Senin, 04 September 2023 Bertempat di Batalyon ARMED 1/ Roket Singosari Jl. Surabaya – Singosari Kabupaten Malang. Kelurahan Mayangan dan beberapa Kelurahan di kota Pasuruan yang mengikuti Desa /Kelurahan Berseri Tingkat Pratama, Madya dan Mandiri yang di adakan oleh Provinsi Jawa Timur. Kelurahan Mayangan mengajukan kelurahan berseri tingkat Pratama dan penilaian yang di laukan oleh tim juri dari provinsi Jawa Timur pada tanggal 07 Juli 2023, dan Kelurahan Mayangan lolos Kelurahan Berseri Tingkat Pratama.

Lurah Mayangan Bapak Yoyok SE. menerima penghargaan tersebut yang bertempat di Batalyon ARMED 1/ Roket Singosari, acara tersebut di hadiri dan di buka oleh Gubernur Jawa Timur Ibu Dra. Hj. Khofifah Indar Parawansa M.Si. turut pulah Ketua Kaderling Kelurahan Mayangan ibu Anik Zulaikha mendampingi Lurah Mayangan dalam menerima penghargaan tersebut. (05/09/2023)

Check Also

Maulid Nabi Muhammad SAW di Kelurahan Mayangan

Selasa, 17 September 2024 dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW yang di peringati pada …

Sahifa Theme License is not validated, Go to the theme options page to validate the license, You need a single license for each domain name.